Konversi Limbah Menjadi Nutrien dan Energi di Skala Rumah Tangga

Pada tiga rumah yang berbeda, terdapat beberapa alternatif penyelesaian masalah air limbah dan sampah organik.
No
Jenis limbah
Alternatif pengolahan


Rumah I

Rumah II
Rumah III
1
Greywater
Horizontal filter à diresapkan ke tanah
Horizontal filter à ditampung untuk kolam ikan

Horizontal filter à ditampung untuk macrophyt pond
2
Brownwater
Pour flush toilet (PFT) à Septic tank with anaerobic filter à daerah resapan untuk tanaman
Composting toilet à composting chamber à pupuk (humanure)

Pour flush toilet (brown- and yellowwater), inlet (organic waste)  à digester à biogas, slurry
3
Yellowwater
Urine diverting toilet à jerrycan à pupuk cair

4
Organic waste (non-fatty)

Composter à pupuk
Vermi composter à pupuk dan cacing



Bahan diskusi:
1.      Menurut Anda, secara umum faktor apa yang menjadi  pertimbangan saat memilih teknologi pengolahan limbah dan sampah?
2.      Apa keunggulan dan kerugian penanganan brown- dan yellowwater pada rumah I, II dan III?
3.      Apa keunggulan dan kerugian penanganan organic waste pada rumah I, II dan III ?

4.      Secara umum, kondisi sosial dan lingkungan seperti apa yang cocok untuk masing-masing alternatif solusi di atas?

Komentar